Netizen pun dibuat penasaran dengan hasil jepretan dari fotografer. Saking penasarannya, video yang diunggah itu pun viral. Hingga Sabtu (23/3), video sudah ditonton lebih dari 26 ribu kali dengan menuai lebih dari 8.400 komentar.
Sang fotografer pun mengunggah video kedua yang menayangkan hasil jepretannya. Video hasil jepretan itu sudah ditonton hingga 4 juta dengan menuai lebih 1.600 komentar. Walhasil, netizen pun terkagum dengan hasil jepretan itu.
"Yang ngebuat bagus selain emang skill fotografernya, gaya modelnya juga natural. Nice bang, keren asli," tulis @Retno_Muhammad.
foto: TikTok/@pcp_studio
"sesuai ekspektasi sih hasilnya," tulis @ginga_victory.
"tak kiro background e arep diganti pemandangan indah ngono kae mas ternyata panggah bata merah tapi tetep bagus kok mas hasile," tulis @_aycella_.
foto: TikTok/@pcp_studio
"fotografer.e marahi ngekek.. kekel lehku guyu Karo Expresi mukane," tulis @risma_amalia866
"hasil nya keren bangeett .. , " tulis akun @faizaza95
Dirangkum dari akun TikTok @pcp_studio, berikut hasil foto pengantin tersebut yang tak kalah estetik.
1. Pengantin foto di gang sempit yang tak pernah ada dalam bayangan banyak orang, begini hasilnya.
foto: TikTok/@pcp_studio
2. Foto di dapur hajatan pun tak keren.
foto: TikTok/@pcp_studio
3.Saking penasarannya, ada beberapa netizen yang mengira jika hasil jepretan itu bakal diedit backgroundnya untuk mendapatkan hasil foto terbai. Namun, sang fotografer membuktikannya dengan menunjukkan hasil foto yang nggak kalah apik dibandingkan di tempat mewah.
foto: TikTok/@pcp_studio
4. Para pengantin tampak terlihat natural dengan. Memanfaatkan tungku dapur hajatan. Inspirasi menarik nih buat kamu.
foto: TikTok/@pcp_studio.
@pcp_studio Membalas @fatiimahh5 biar pada gak penasaran dan biar nyenyak tidur..ininaku spil hasil fotonya #foto #wedding #AQUADULU #fotografertiktok #fotoantimainstream #pcp_studio #fy #fyp #fyp #fypindonesia #fypbranda #fypdongggggggg #challenge #fotos suara asli - BeginiBatem
Recommended By Editor
- Hasil terlihat keren, ini 9 potret di balik jepretan action figure
- 10 Potret lucu totalitas fotografer ini mengundang senyum
- 15 Foto gabungan wajah dua orang, bukti warisan genetik itu nyata
- Persis adegan film, 10 potret ini aslinya bikin kamu terkejut
- 10 Foto kondisi wajah ini jadi bukti sinar matahari berbahaya