Brilio.net - Jalan-jalan di mal sangat menyenangkan. Bisa memanjakan mata dengan aneka produk yang ditawarkan. Namun jalan di mal nggak selalu harus belanja sih. Bisa juga sekadar ngeceng. Jangan konsumtif ya.
Nah, buat kamu yang suka ngeceng di mal pernah nggak mengalami betapa ribetnya mencari tempat ibadah, mushala atau masjid. Sekalipun ada, tempatnya terkadang nggak oke. Paling-paling cuma sebuah bangunan kecil yang disulap jadi musala. Letaknya pun di tempat parkir atau basement.
Tapi nggak semua fasilitas tempat ibadah di mal cuma ala kadarnya lho. Buktinya, lima mal mewah di Jakarta ini punya musala yang nggak kalah megahnya. Nggak percaya? Nih kamu lihat deh musala mewah di mal berikut ini:
1. Tuh musala di mal Gandaria City ini sudah mirip hotel bintang lima, keren.
2. Nah kalau musala di Senayan City ini kelasnya sudah "eksekutif".
3. Musala di Plaza Indonesia ini juga nggak kalah megah ya...
4. Nyaman rasanya bisa sholat di masjid Al-Ikhlas di mal Kota Kasablanka ini.
5. Salat di musala mal Ciputra World ini bisa makin khusuk deh.
Recommended By Editor
- Foto interior 15 masjid ini bikin hati adem, favoritmu nomor berapa?
- Satu bangunan ini dijadikan tempat ibadah umat 12 agama
- Bangunan unik gereja di Indonesia, dari mirip rumah adat hingga masjid
- 6 Stadion di Eropa ini punya fasilitas tempat ibadah, luar biasa
- Barang-barang yang jadi sasaran maling di tempat ibadah