Brilio.net - Kamu pasti nggak asing dengan karya street art kan? Mungkin kamu juga salah satu yang jago membuat karya street art. Nah, seniman street art Levalet tahun ini sangat sibuk dengan proyek karyanya di Paris, Prancis.
Levalet bukan sekadar membuat karya yang keren. Tapi, juga membuat setiap orang yang melihatnya ikut memikirkan makna dari karya-karya tersebut. Levalet tak jarang mengkritik keseharian manusia dalam karya street art-nya.
Nah, berikut ini 10 karya street art keren karya Levalet yang dirangkum brilio.net dari Thisiscolosal, Jumat (18/11):
1. Wah, ditarik orangutan nih.
2. Tentu saja maknanya nggak cuma bisa dinilai dari satu perspektif.
3. Wah, ini kira-kira maksudnya apa ya?
4. Untuk para peminum.
5. Buruh.
6. Kayak dijemur ya.
7. Dinding usangnya jadi bagus.
8. Buat yang motornya nggak standar nih, hehe.
9. Kok sedih gitu?
10. Keren!
Recommended By Editor
- Komik strip ini sindir orang yang buang-buang uang Rp 100
- 10 Karya seni ini tak hanya indah tapi juga untuk kritik sosial lho
- Meme pelesetan judul sinetron & film 'Pengen Dicubit', menohok!
- 10 Komik gambarkan lika-liku jalanan Jakarta, duh sumpeknya!
- 15 Ilustrasi ini sindir mirisnya kehidupan sekarang, kamu ngerasa?