1. Seperti ini kondisi awal rumah yang tampak sangat sederhana. Rumah hanya beralaskan tanah dengan dinding batako tanpa aci. Bahkan dindingnya hanya terbuat dari seng tanpa plafon.
2. Mengetahui hal tersebut, kekasih bulenya membantu merenovasi kamar sekaligus rumahnya. Mulai dari material hingga proses pembangunan, sang kekasih membantunya.
3. Proses renovasi dimulai dari cor lantai menggunakan semen.
4. Selanjutnya adalah mengganti susuk dan reng atap yang sebelumnya tampak rapuh. Atap rumah tersebut turut diganti menjadi baru.
5. Bukan hanya menggunakan kayu, agar makin kokoh rumah ini juga menggunakan baja ringan untuk plafonnya. Setelahnya dinding rumah ini diplester.
Recommended By Editor
- Sulap ruang kosong jadi teras, potret serambi rumah pinggir jalan ini syahdu buat ngopi-ngopi
- Dicibir beli rumah subsidi nggak akan bisa estetik, 9 potretnya ini justru bikin berdecak kagum
- Ekstrem makeover kamar mandi kumal jadi mewah, 5 potret before after-nya bak langit dan bumi
- Punya ruang sendiri usai 23 tahun berbagi dengan ibu, 9 potret perubahan kamar kumuh ini bikin melongo
- Siapapun tertipu, 11 potret rumah dengan interior minimalis ini luarnya jauh dari kata estetik
- Hidup tanpa tetangga di hutan, ini 11 potret rumah kayu mungil interiornya estetik meski sederhana