Brilio.net - Ayu Dewi berhasil mewujudkan rumah impian yang diidam-idamkan bertahun-tahun lamanya. Rumah untuk ditempati bersama keluarganya tersebut membutuhkan waktu beberapa tahun untuk membangunnya, lho. Pasalnya, Ayu Dewi dan Regi Datau harus menyatukan masing-masing keinginan untuk mengonsep rumahnya.
Perbedaan konsep masing-masing pihak, seperti konsep modern dan klasik cukup bertolak belakang sehingga desainnya harus dibuat matang. Nggak salah, kalau proses pembangunan tersebut membutuhkan waktu yang cukup lama untuk menyepakati desain rumah barunya. Kini, mereka berhasil menyatukan konsep tersebut dengan membagun hunian yang memiliki desain klasik modern.
foto: Instagram/@mrsayudewi
Hasil yang memuaskan dapat terlihat pada area dapurnya. Dapurnya yang didesain terbuka nyambung dengan kolam renang tersebut memiliki desain klasik yang elegan. Marmer sebagai lapisan dekorasinya bikin dapurnya tampak mahal.
Belum lagi fasilitas dapurnya yang super. Diketahui harga kompor dapur Ayu Dewi dan Regi Datau ditaksir mencapai Rp 500 juta, lho. Dapurnya dilengkapi berbagai perabotan tak kalah mewah dari kompornya, seperti desain kulkasnya yang dibuat klasik. Penasaran dengan tampilan dapur rumah baru Ayu Dewi? Berikut brilio.net himpun potretnya dari berbagai sumber pada Jumat (2/2).
Recommended By Editor
- 9 Potret Ayu Dewi dan Regi Datau totalitas pakai kostum di ultah anak, pose buah hatinya bikin salfok
- Gisela Cindy beli apartemen tua di Kanada usai jadi manajer toko, 11 potret dapurnya luas dan komplit
- Sewa apartemen di Sydney Rp 6,4 juta per minggu, 9 potret dapur Acha Septriasa ini mungil tapi estetik
- Rumah Indah Kalalo di Bali ini dilengkapi pura, ini 9 potret rooftopnya ada jacuzzi ala resort mewah
- Berada di pinggir jalan, begini 9 potret teras rumah Denny Caknan dilengkapi parkiran basement
- Ditaksir senilai Rp 100 miliar, ini 9 potret dapur dr.Tompi, ruang simpan pancinya mirip di toko