1. Begini penampakan rumah Putra Siregar yang berdiri di atas tanah seluas satu hektar. Sekilas bak gedung kantoran mewah ya?
foto: YouTube/AH
2. Sebelum menuju kamar utama, akan melewati ruang tamu dan koleksi ikan arwana. Begini penampakan bagian depan kamar utama Putra Siregar dan sang istri. Dominan walmalding putih yang begitu elegan.
foto: YouTube/AH
3. Ketika memasuki kamar, terlihat jelas televisi dan rak meja televisi yang berwarna cokelat.
foto: YouTube/AH
4. Di kamarnya tersebut difungsikan secara maksimal. Terdapat walk in closet dan aquarium. Tak lupa terdapat brankas yang ditempatkan samping aquarium.
foto: YouTube/AH
5. Begini penampakan kamar tidurnya, dilengkapi kasur king size yang nyaman. Sementara itu, bagian kanan-kiri tempat tidur ada dua nakas kecil.
foto: YouTube/AH
Recommended By Editor
- Rumah seluas 4.500 meter persegi, 7 potret kamar mandi Monica Soraya ‘Crazy Rich Cilandak’ ini ada TV
- Anaknya masih SD, 9 potret kamar tidur putri bos skincare Shandy Purnamasari ini bak hotel
- Sediakan mess untuk timnya, intip 9 potret kamar asisten Raditya Dika usai makeover jadi estetik
- Penuh barang antik asal Afrika, 11 potret kamar Indah Kalalo ini walk in closetnya nuansa kayu
- Hunian barunya full marmer import dari Italia, ini 9 potret kamar Bella Shofie interiornya bak hotel
- Potret kamar 7 anak penyanyi yang masih balita, milik anak Aurel Hermansyah ada ruangan wardrobe