Brilio.net - Tempat tinggal ideal adalah tempat yang memenuhi kebutuhan dan preferensi individu, serta menciptakan suasana yang nyaman dan menginspirasi. Jadi yang dikatakan rumah ideal itu tidak perlu mewah, besar, atau tingkat. Selama kamu nyaman di sana, serta apa yang kamu butuhkan tersedia, maka tempat itu bisa dikatakan ideal.
Untuk menciptakan tempat tinggal yang ideal itu tidak harus di rumah sendiri. Kamu juga bisa punya hidup yang berkualitas, tentram, dan privasi yang terjaga di rumah kontrakan. Meskipun tentu ada batas-batasan yang perlu jadi perhatian bersama, mengingat tinggal dikontrakan itu berarti kamu tinggal di properti milik orang lain.
Ada pemilik rumah yang memperbolehkan penghuninya merenovasi atau makeover tempat tinggalnya itu. Sebagaimana yang dilakukan oleh pasangan suami istri ini. Tinggal di kontrakan tiga petak tak lantas membuat pasangan ini sulit berkreasi. Nyatanya pasangan ini bisa menciptakan hunian yang sesuai dengan kebutuhan mereka.
Padahal jika dilihat dari ruang tamu saja, kontrakan ini lebih mirip kos-kosan ketimbang kontrakan. Penasaran sama bentuknya? Brilio.net menghimpun dari berbagai sumber, Rabu (7/6) berikut ini potretnya.
Recommended By Editor
- 11 Potret desain rumah unik tanpa pintu yang nggak bikin bosan, musalanya curi perhatian
- Dapur menyatu dengan ruang tamu, 9 potret hunian mungil ini punya interior estetik di setiap sudut
- Pasangan milenial ini hidup nyaman di rumah minimalis di gang rawan banjir, intip 9 potret interiornya
- Kamar sumpek dari papan direnovasi jadi semi mezzanine, 9 transformasinya yang bikin lega
- Rumah bambu kotak tampak kumuh ini direnovasi jadi hunian ala vila, ini 9 transformasinya
- Rumah low budget konsep industrial ini tetap estetik meski tanpa cat dinding dan keramik, ini 9 potret
- Di desain serba putih, 9 potret rumah kecil bertema skandinavia ini bikin orang betah tinggal