6. Dapur ini bersebelahan dengan ruang tamu dan minim sekat. Sehingga, penting menjaga tampilan dapur agar tetap bersih dan rapi setiap saat.
7. Hiasan seperti tulisan, pajangan bentuk rumah, sampai tanaman imitasi dapat mempermanis tampilan dapur.
8. Pemilihan toples-toples yang model estetik juga dapat menambah nilai estetika, lho.
9. Itu dia sepintas dapur minimalis dengan kitchen set ala-ala versi low bujet. Ternyata meskipun tanpa kitchen set full, kamu juga bisa menciptakan dapur estetik dan nyaman seperti ini.
Recommended By Editor
- Dikira pakai marmer jutaan ternyata cuma cor-coran, 9 potret dapur makan terbuka ini bikin mupeng
- 11 Potret dapur rumah kontrakan dirombak ala Japandi, visualnya memikat meski tanpa kitchen set
- 11 Potret dapur mini bar tanpa kitchen set di rumah subsidi warna hijaunya bikin adem, nggak norak
- Tanpa kitchen set mahal, 11 potret dapur mungil rumah subsidi tipe 30 estetiknya bikin ibu-ibu mupeng
- Desain dapur ini nyelenehnya bikin heran, kombinasi keramiknya auto bikin pusing 7 keliling
- Biarpun minim dekorasi, 11 potret dapur mungil tanpa kitchen set ini estetik idaman ibu-ibu antiribet
- 7 Potret dapur sumpek cuma sepetak dirombak pakai kitchen set mungil serba monokrom ini jadi ciamik