1. Sejak awal pembangunan dapur, pemilik memang nggak langsung menggunakan kitchen set melainkan membuat meja dari semen dan pasir agar lebih kokoh dan awet.
2. Penampakan dapur sebelum dindingnya dicat. Tampilannya masih sederhana dengan perabotan dapur yang memenuhi area dining.
3. Setelah ditempati dalam waktu cukup lama, akhirnya ada sedikit perubahan, mulai cat dinding sampai printilan dapur.
4. Karena tidak menggunakan kabinet, pemilik memasang ambalan untuk menyimpan bumbu dapur dan sebagainya.
5. Terdapat meja makan dua kursi yang bisa dipindah. Ada jua dekorasi bertema rustic yang menghiasi dapur minimalis ini.
Recommended By Editor
- 11 Potret makeover dapur kayu sederhana jadi lebih luas dan tertata ini bukti nyaman tak perlu mahal
- 11 Potret dapur 2 x 2,5 meter direnovasi ala Japandi ini solusi buat ruang minim penyimpanan
- Bukan dicor pakai semen, 11 potret makeover dapur gunakan meja kayu ini hasilnya nggak kalah keren
- Dari semrawut jadi terorganisir, intip 11 potret transformasi dapur rumah tua yang bikin decak kagum
- 9 Potret dapur mungil subsidi di-makeover jadi estetik versi low bujet ini bukti bagus tak perlu mewah
- Modal Rp 180 ribu, 9 potret makeover dapur sempit jadi estetik ini bukti murah tapi nggak murahan