6. Warna netral seperti putih, abu-abu, atau beige digunakan untuk dinding dan lantai, menciptakan tampilan yang bersih dan elegan.
7. Penataan dapur juga sangat penting diperhatikan, sebab wajah rumah juga diperhatikan dari dapurnya.
8. Jika memungkinkan bisa menambahkan kitchen set, dapur akan terlihat lebih luas dibandingkan menggunakan lemari besar.
9. Hiasan rumah sebagai dekorasi bisa ditambahkan misalnya menambah pigura dan vas bunga, supaya hunian terlihat lebih cantik.
Recommended By Editor
- Rumah minimalis dengan lebar 2 meter ini penampakannya super tipis tapi nyaman, ini 9 potretnya
- Tak punya ruang tamu, 11 potret rumah dekat makam ini usung konsep minimalis dan cerdas di tiap ruang
- Rumah tanpa plafon ini tampak sederhana tapi interiornya apik serba ungu, intip 9 potretnya
- Dari luar seperti cafe, intip 11 potret rumah bergaya industrial tropis yang cocok buat anak muda
- Luas lahan cuma 27 m2, 11 potret rumah mungil di tengah kota ini punya desain yang out of the box
- Berada di tengah hutan, intip 9 potret rumah mungil dari kayu yang cocok buat introvert