Brilio.net - Berbicara tentang seni memang selalu menarik untuk dikulik. Apalagi kini seni sudah semakin berkembang dan beragam macamnya.
Seperti karya-karya salah satu seniman asal Brasil ini. Sebuah proyek bernama The Canvas Project dibuat oleh Gabriel Nardelli Araujo. Seniman 28 tahun ini dikenal dengan seni 'bebas' dari tokoh di lukisan dan dipadukan dengan foto dunia nyata dengan bantuan Photoshop.
"Prosesnya sepenuhnya digital, karya saya tidak ada sejauh ini dalam bentuk fisik. Karya ini dibuat dengan Photoshop berdasarkan foto-foto tempat yang saya kunjungi dan gambar yang bisa diakses. Gambar-gambar lain dibuat tersedia online oleh museum sendiri dalam bentuk file resolusi tinggi, yang telah sangat membantu dalam kualitas gambar akhir," ungkap Gabriel Nardelli Araujo dalam sebuah wawancara.
Penasaran seperti apa karya-karya seniman Brazil ini? Berikut 10 karya perpaduan tokoh lukisan & dunia nyata yang keren abis seperti brilio.net lansir dari BoredPanda, Selasa (26/6).
1. Lagi pada di kasino nih, serius banget.
2. Foto OOTD dulu biar makin gaul ala anak kekinian.
3. Nunggu doi di taman, sambil jahit biar nggak bosan.
4. Lagi duduk bareng, pada nungguin siapa sih?
5. Ini mau ngambil kucing atau nakutin kucing sih aslinya?
6. Lagi pada sibuk di dapur, sambil diawasi nih kerjanya.
7. Duduk bareng dengan latar belakang laut, keren banget deh.
8. Tiduran di padang rumput dengan latar belakang air terjun.
9. Minta difotoin ala OOTD dulu, biar bisa upload ke Instagram.
10. Jadi tukang bangunan harus begini banget perjuangannya?
Recommended By Editor
- Kreasi nail art ini nyeleneh banget, bentuknya mirip sisir
- Begini jadinya 10 putri Disney digambar seperti manusia asli
- Begini jadinya jika 12 zodiak jadi dewi kayangan, cantik misterius
- 10 Karya seni burung ini detailnya menakjubkan, kecil tapi keren abis
- Anak kecil ini tiru 8 gaya busana artis top, hasilnya menggemaskan