4. Kemewahan kamar Melvina terlihat dari hiasan dindingnya. Terlihat, ada lukisan warna-warni yang membuat ruangan semakin elegan.

potret kamar melvina owner daviena  YouTube

foto: YouTube/Ricis Official

5. Di kamar Melvina ini juga ada sudut ruangan untuk live TikTok. Di sudut ruangan itu, dilengkapi dengan standing mirror.

potret kamar melvina owner daviena  YouTube

foto: YouTube/Ricis Official

6. Juga sofa empuk berbahan bludru dengan nuansa abu. Membuat ruangan tampak estetik apalagi ditambah hiasan tanaman.

potret kamar melvina owner daviena  YouTube

foto: YouTube/Ricis Official

7. Dilengkapi pula lampu gantung mewah dengan kristal-kristal yang membuat semakin mewah.

potret kamar melvina owner daviena  YouTube

foto: YouTube/Ricis Official

8. Nah, kalau ini penampakan walk in closet yang dilengkapi dengan berbagai parfum koleksi Melvina.

potret kamar melvina owner daviena  YouTube

foto: YouTube/Ricis Official

9. Nggak cuma itu, terpajang pula beberapa koleksi tas mewah Melvina dari berbagai brand terkenal.

potret kamar melvina owner daviena  YouTube

foto: YouTube/Ricis Official

10. Salah satu yang mencuri perhatian yakni potret kamar mandinya. Owner Daviena ini mengungkap jika bathub di toilet-nya tak pernah dipakai.

potret kamar melvina owner daviena  YouTube

foto: YouTube/Fuji an

11. Potret balkon di kamar Melvina yang jadi tempat favorit sang owner untuk bersantai.

potret kamar melvina owner daviena  YouTube

foto: YouTube/Fuji an