Cewek dengan kulit kusam dirias MUA jadi pengantin Sunda  2023 brilio.net

Cewek dengan kulit kusam dirias MUA jadi pengantin Sunda
TikTok/@ansmakeup

Siapa sangka, penampilannya yang tadinya terlihat sederhana dan dengan kulit sawo matang, berubah menjadi pengantin Sunda yang menawan. Pada riasan matanya sangat mempercantik hasil makeup-nya, sang wanita yang bermata sipit jadi lebih belo dan memukau. Eyeshadow yang digunakannya pun berwarna coklat dengan sedikit glitter.

Cewek dengan kulit kusam dirias MUA jadi pengantin Sunda  2023 brilio.net

Cewek dengan kulit kusam dirias MUA jadi pengantin Sunda
TikTok/@ansmakeup

Kemudian dia dipakaikan bulu mata dan eyeliner pada ujung matanya sehingga matanya terlihat lebih menonjol. Sementara pada bagian pipi menggunakan blush on dengan warna pink, warna yang senada pun diaplikasikan pada lipstiknya. Sentuhan akhir berada pada highliter di bagian tulang pipi, hidung dan bibirnya.

Cewek dengan kulit kusam dirias MUA jadi pengantin Sunda  2023 brilio.net

Cewek dengan kulit kusam dirias MUA jadi pengantin Sunda
TikTok/@ansmakeup

Hasil makeup tersebut benar-benar memukau hingga banyak yang menyukai unggah itu. Banyak yang memuji kemampuan makeup sang MUA. Mereka bahkan pangling dengan si pengantin Sunda tersebut. Transformasinya benar-benar bak barbie bukan?