Brilio.net - Korea Selatan nggak hanya terkenal dengan dramanya saja. Dunia hiburan Korea juga menawarkan tayangan variety show yang sukses menarik perhatian banyak orang.
Nggak hanya untuk warga lokalnya saja, namun hingga untuk para negara tetangga. Dan Indonesia, menjadi salah satu negara yang berhasil terpikat serangan variety show Korea. Mulai dari Running Man, Men on a Mission, sampai dengan 2 Days & 1 Night jadi beberapa tayangan yang laku keras.
Variety show atau yang juga diartikan sebagai acara ragam menampilkan tayangan hiburan yang dikemas secara kreatif. Tak hanya mengulik tentang sosok bintang tamu, namun juga menampilkan beragam jenis tantangan yang unik.
Satu hal yang nggak kalah menarik, para host atau member dari acara tersebut ikut menarik perhatian. Cara mereka tampil di depan kamera, mampu memberikan aksi yang menggelitik sampai dengan menyentuh.
Nah kalau kamu sendiri, seberapa sering sih nonton variety show Korea? Apakah benar nih kamu sudah paham banget? Coba ikut keseruan lewat kuis berikut ini yuk. Cek seberapa kenal sih kamu sama variety show Korea!
Recommended By Editor
- Sifat aslimu bisa diketahui dari siapa yang kamu tolong di gambar ini
- Cari tahu karakter jahat di K-Drama yang cocok sama kepribadianmu, yuk
- Ngefans Park Seo-joon? Cek seberapa cocok kamu andai jadi pacarnya
- Kuis ini bisa tebak seberapa besar level overthinkingmu, berani coba?
- Tes ini ungkap kamu cocok jadi apa andai gabung grup K-Pop
- Ngaku fans BTS garis keras? Tes kadar ARMY dalam dirimu di sini
- Warna favoritmu ungkap karaktermu seperti apa lho, langsung cek yuk!